Fitur Baru Instagram Dengan Multiphoto, Bisa Unggah 10 Foto Sekaligus

thor By thor 2 Min Read

COOLKAS, Facebook memang benar-benar sudah menepati janjinya untuk menerapkan penambahan fitur baru pada aplikasi Instagram miliknya. Sebelumnya pernah dikabarkan kalau Facebook sedang mencoba fitur multiphoto dimana pengguna bisa mengunggah sekaligus dengan banyak foto ke Instagram.

[AdSense-A]

Dan hari ini, fitur multiphoto tersebut sudah resmi di gunakan khususnya untuk pengguna smartphone berbasis Operating System (OS) Android. Untuk mitra yang ingin merasakan fitur baru ini, maka user Instagram di anjurkan meng-update terlebih dahulu aplikasinya melalui Google Play Store. Setelahnya, Mitra mampu mengunggah hingga sepuluh foto secara langsung.

Asyiknya lagi, setelah memilih foto-foto yang hendak di-post, kita pun masih bisa menerapkan filter yang di sediakan Instagram di foto-foto tersebut. Kita bisa memilih untuk menerapkan filter yang sama di seluruh bagian foto yang akan di-post atau mitra juga dapat memilih dan menerapkan filter yang berbeda-beda di setiap foto. Tetapi untuk fotonya sendiri hanya bisa di-post dengan rasio persegi saja(square) serta hanya bisa menggunakan satu caption saja.

[AdSense-C]

https://later.com/blog/share-multiple-photos-instagram/

Setelah berhasil diunggah, user Instagram lain yang mem-follow akun kita bakal mampu melihat postingan tersebut beserta seluruh foto yang ada dengan cara menggeser-geser (swipe) foto. Jika mitra ingin mencoba fitur baru ini silahkan bias download updatenya langsung di Playstore atau mendownload Instagram versi 10.9. [Editor:HM/dl]

[AdSense-B]

You Can Post Multiple Photos In One Instagram Post Now & The Gallery-Like Feature Will Definitely Boost Your Photo-Sharing Creativity

Share This Article
By thor
Bloger semenjak tahun 2006 dan mengawali karir sebagai broadcaster di salahsatu radio di Priangan timur dan kemudian berkakrir sebagai production sekaligus broadcaster di Radio di Bogor
Leave a comment

Leave a Reply